Perbedaan Buku Ilmu Praktis RNP dengan 4G LTE Advanced

Panji Ryan Widhi
4
Agar lebih jelas untuk teman-teman ketahui, apa saja perbedaan dan persamaan antara 2 buku berikut




Tabel di atas semoga sudah jelas ya perbedaannya, kurang lebih pertanyaan interview yang ditulis di buku ilmu praktis seperti ini :


1. Apakah yang dimaksud dengan space diversity?
2. Apakah gunanya space diversity?
3. Apakah bedanya space diversity yang single polar dengan cross polar?
4. Apakah ada teknik lain selain space diversity?
5. Prinsip combiner itu bagaimana?
6. Apakah SFH ? dan minimal menggunakan berapa TRX?
7. Apakah Baseband? dan minimal berapa TRX?
8. Dalam SFH mengapa TRX0 tidak dihopping? Bagaimana di Baseband?
9. Apakah beda SFH1x1, 1x3, dan 3x1?
10. Apakah fungsi BCC dan BSIC?
11. Apakah C/I, C/A? berapa yang diperbolehkan?
12. Berapa frekuensi GSM?
13. Bila sebuah operator memiliki bandwidth 10 Mhz maka berapa banyak kanal frekuensi yang didapatkan? Dan bagaimana planning alokasi anda?
14. Berapa loss feeder pada suatu site?
15. Berapa gain dan beamwidth antenna?
16. Jelaskan event-event 3G yang anda ketahui?
17. Apakah yang dimaksud dengan phantom RACH?
18. Bila diketahui RSCP= -70dbm dan Ec/No= -20  dapatkah kita melakukan panggilan?
19. Bila diketahui RSCP= -105dbm dan Ec/No= -8  dapatkah kita melakukan panggilan?
20. Apa yang kamu lakukan untuk menurunkan tingkat call drop pada drive test?
21. Sebutkan kemungkinan masalah yang dapat mengakibatkan throughput rendah?
22. Sebutkan jenis congestion?
23. Apa yang kamu lakukan untuk meningkatkan CSSR di drive test?
24. Ketika hasil Drive Test adalah bad coverage, jelaskan analisisnya dan berikan solusi!
25. Ketika hasil Drive Test adalah bad quality, jelaskan analisisnya dan berikan solusi!
26. ....dst

Total ada 39 pertanyaan yang sering keluar, dan di sana dijelaskan semua jawabannya sebagai panduan anda :)
Nah kalau buku 4G LTE Advanced for Beginner & Consultant ini, menjelaskan tentang konsep Carrier Aggregation (CA) pada LTE Advanced dan bagaimana mensettingnya pada planning tool Atoll. Juga dijelaskan bagaimana proses menentukan planning LTE seperti PRACH, PCI, propagation model, link budget, dan coverage calculation.

Begitu ya teman-teman, semoga menjawab dari segala pertanyaan yang muncul mengenai perbedaan 2 buku tersebut.

Selamat belajar dan Salam Sukses!

#bukutelekomunikasi #4GLTE #PlanningOptimization

Posting Komentar

4Komentar

Silahkan berkomentar yang baik di sini :) (no junk)

  1. buku ilmu praktis RNP nya masih di dapatkan dimana kak?? 😍

    BalasHapus
  2. @mba Hajiar, bisa WA saya di 089637640833

    BalasHapus
  3. Untuk buku yang 4G LTE Advanced bisa di dapatkan dimana kak? ada market place nya kah?

    BalasHapus
  4. Halo Sahrir, Buku 4G LTE Advanced dan lainnya bisa didapat di sini http://bit.ly/belajartelekomunikasi klik order now di sana ya

    BalasHapus
Posting Komentar

Search Another